PENGUMUMAN

Website ini telah pindah alamat ke mediatani.co

Komponen Utama Budidaya Tanaman

Sabtu, April 25, 2015
MediaTani - Komponen Utama Budidaya Tanaman menjadi bagian yang harus difahami sebelum terjun ke usaha pertanian. Budidaya tanaman secara teknis merupakan salah satu aspek yang paling mendasar di dalam sektor pertanian. Dengan menguasai teknis budidaya akan membuka peluang bagi para pelaku pertanian memilih ataupun mengelola pertaniannya agar memperoleh hasil yang optimal seperti diharapkan. Teknik budidaya tanaman adalah serangkaian kegiatan yang dilakukan dalam pertanian on-farm agar tanaman yang di budidayakan dapat memberikans hasil yang maksimal.


Seorang pengusaha pertanian (agropreneur) seharusnya memahami komponen utama Teknik budidaya Tanaman. Hal tersebut dilakukan demi mengurangi resiko kerugian yang memungkinkan dialami. Dengan memahami teknis budidaya maka akan memberikan kemudahan dalam pengelolaan suatu areal pertanaman. Baik memilih komoditi yang tepat, waktu yang tepat, sampai penanganan dan pengendalian penyakit tanaman. Adapun kegiatan-kegiatan yang menjadi komponen utama dalam teknis budidaya tanaman secara umum adalah sebagai berikut:

Salah satu Contoh Budidaya Sayur Di Dataran Rendah [Gambar: Bisnisukm.com]

1. Penyiapan bahan tanam

Bahan tanam merupakan segala sesuatu yang digunakan sebagai bahan untuk ditumbuhkan menjadi tanaman yang pada akhirnya dapat diambil bagian-bagiannya sebagai panenan (hasil). Bahan tanam bisa berasal dari biji (benih) atau juga bisa berasal dari bagaian tanaman lain (akar, batang, daun, atau jaringan tanaman). Bahan tanam yang berasal dari benih ataupun bibit hendaknya adalah yang berkualitas sehingga hasilnya juga berkualitas.

BACA SELENGKAPNYA >> Komponen Utama Budidaya Tanaman